Defenisi, Rumus, Soal, Pembahasan Cepat Rambat Bunyi
Kalau membahas materi Cepat Rambat Bunyi pasti sudah tidak asing lagi mendengar pembehasan tersebut, nah berikut materi, artikel, makalah, pengetahuan, rumus, contoh soal, dan pembahasan tentang Cepat Rambat Bunyi:
Defenisi Bunyi adalah gelombang longitudinal yang terjadi karena adanya getaran dan dapat merambat melalui medium yang lain sehingga dapat sampai ke telinga makhluk hidup seperti manusia dan hewan. Setiap hari telinga yang masih berfungsi dengan baik pasti akan mendengar berbagai suara-suara yang ada disekitar kita.
Selain itu, bunyi juga bisa membuat emosi seseorang berubah, seperti saat mendengarkan bunyi-bunyi yang sunyi maka biasanya emosi orang tersebut aksa berganti menjadi lebih tenang.
Defenisi Cepat Rambat Bunyi
Bunyi dapat merambat melalui media udara, zat cair dan zat padat untuk sampai ke telinga kita. Pada zat padat, cepat rambatnya lebih cepat jika dibanding dengan media cair dan gas. Silahkan kalian simak tabel dibawah ini.
Setelah memahami apa itu bunyi, selanjutnya yang akan kita bahas adalah pengertian dari cepat rambat bunyi itu sendiri, secara singkatnya cepat rambat bunyi bisa diterjemahkan yaitu jarak yang ditempuh oleh gelombang bunyi setiap satu-satuan waktu.
Hal tersebut diselidiki oleh 2 ilmuwan asal Belanda yaitu Van Beek dan Moll, dan pada akhirnya berhasil menemukan rumus untuk menghitung cepat rambat bunyi yaitu sebagai berikut:
(Baca Juga Rumus Penting Tentang Vektor)
Keterangan : V = Kecepatan (m/s)
s = Jarak (m)
t = waktu (s)
Jika yang diketahui frekuensi (f), panjang gelombang (λ), atau periode (T) maka menggunakan rumus dibawah ini:
V = λ x f, atau V = λ / T
Nah setelah mengetahui rumus-rumusnya, sekarang kita lanjut ke contoh soal dan pembahasannya berikut ini :
1. Jika cepat rambat bunyi 400 m/s, tentukan frekuensi dan periode gelombang bunyi jika panjang gelombang 10 meter!
Pembahasan:
Diketahui : V = 400 m/s
λ = 10 meter
Ditanya : a. frekuensi (f),
b. Peridoe (T)
Jawab : a. V = λ x f
f = V / λ
f = 400/10 = 40 Hz
b. V = λ / T
T = λ / V
T = 10/400 = 1/40 sekon
2.Sebuah kapal akan mengukur kedalaman laut menggunakan perangkat suara. Jika bunyi ditembakkan ke dasar laut, bunyi pantul diterima setelah 5 detik. Tentukan kedalaman laut tersebut jika cepat rambat bunyi 1500 m/s!
Pembahasan:
Diketahui : t = 5s
V = 1500 m/s
Ditanya : s ?
Jawab : V = ½ s / t ←(gelombang akan memantul dan kembali lagi kekapal jadi harus dibagi 2)
s = ½ V t
s = ½ 1500 x 5 = 3750 meter.
Demikian pembahasan materi contoh soal dan pembahasan Cepat Rambat Bunyi tersebut diatas semoga berhasil dan sukses selalu, temen temen jangan lupa share beritahu temannya, like dan koment nya. Terima Kasih
Bunyi dapat merambat melalui media udara, zat cair dan zat padat untuk sampai ke telinga kita. Pada zat padat, cepat rambatnya lebih cepat jika dibanding dengan media cair dan gas. Silahkan kalian simak tabel dibawah ini.
Setelah memahami apa itu bunyi, selanjutnya yang akan kita bahas adalah pengertian dari cepat rambat bunyi itu sendiri, secara singkatnya cepat rambat bunyi bisa diterjemahkan yaitu jarak yang ditempuh oleh gelombang bunyi setiap satu-satuan waktu.
Hal tersebut diselidiki oleh 2 ilmuwan asal Belanda yaitu Van Beek dan Moll, dan pada akhirnya berhasil menemukan rumus untuk menghitung cepat rambat bunyi yaitu sebagai berikut:
(Baca Juga Rumus Penting Tentang Vektor)
Keterangan : V = Kecepatan (m/s)
s = Jarak (m)
t = waktu (s)
Jika yang diketahui frekuensi (f), panjang gelombang (λ), atau periode (T) maka menggunakan rumus dibawah ini:
V = λ x f, atau V = λ / T
Nah setelah mengetahui rumus-rumusnya, sekarang kita lanjut ke contoh soal dan pembahasannya berikut ini :
1. Jika cepat rambat bunyi 400 m/s, tentukan frekuensi dan periode gelombang bunyi jika panjang gelombang 10 meter!
Pembahasan:
Diketahui : V = 400 m/s
λ = 10 meter
Ditanya : a. frekuensi (f),
b. Peridoe (T)
Jawab : a. V = λ x f
f = V / λ
f = 400/10 = 40 Hz
b. V = λ / T
T = λ / V
T = 10/400 = 1/40 sekon
2.Sebuah kapal akan mengukur kedalaman laut menggunakan perangkat suara. Jika bunyi ditembakkan ke dasar laut, bunyi pantul diterima setelah 5 detik. Tentukan kedalaman laut tersebut jika cepat rambat bunyi 1500 m/s!
Pembahasan:
Diketahui : t = 5s
V = 1500 m/s
Ditanya : s ?
Jawab : V = ½ s / t ←(gelombang akan memantul dan kembali lagi kekapal jadi harus dibagi 2)
s = ½ V t
s = ½ 1500 x 5 = 3750 meter.
Demikian pembahasan materi contoh soal dan pembahasan Cepat Rambat Bunyi tersebut diatas semoga berhasil dan sukses selalu, temen temen jangan lupa share beritahu temannya, like dan koment nya. Terima Kasih
Cepat Rambat Bunyi
,
Defenisi Bunyi
,
Defenisi Cepat Rambat Bunyi
,
gelombang longitudinal
,
Materi
,
Pembahasan
,
Rumus
AYO BERAMAL GABUNG FOLLOWER
Popular Posts
-
Sifat-sifat Bunyi Sifat-sifat bunyi pada dasarnya sama dengan sifat-sifat gelombang longitudinal, yaitu dapat dipantulkan (refleksi),...
-
Pengertian Infrasonik, Ultrasonik dan Audiosonik Menurut teori partikel, setiap zat tersusun atas partikel-partikel zat. Partikel-par...
-
Rumus Cepat Rambat Bunyi Bunyi memerlukan waktu untuk merambat dari satu tempat ke tempat lain. Secara matematis, cepat rambat b...
-
Pemanfaatan Bunyi dalam Kehidupan Sehari-hari 1) Aplikasi Ultrasonik. Gelombang ultrasonik dapat dimanfaatkan untuk berbagai macam ke...
-
Pengertian Gelombang Bunyi Gelombang bunyi adalah gelombang longitudinal sehingga mempunyai sifat-sifat dapat dipantulkan (reflection)...
-
Cepat Rambat Bunyi pada Zat Gas Kecepatan bunyi untuk gas , nilai E yang memengaruhi cepat rambat bunyi pada zat padat setara dengan m...
-
Klasifikasi Bunyi Berdasarkan frekuensinya bunyi dapat dikelompokkan menjadi dua, yaitu : 1. Nada 2. Desah (noise). N...
-
Pengertian dan Rumus Intensitas Bunyi Yang dimaksud dengan intensitas bunyi ialah : Besar energi bunyi tiap satuan waktu tiap satuan ...
-
Resonansi berbagai alat musik Beberapa alat musik yang berkaitan dengan penggunaan prinsip resonansi. a. Gamelan Gamel...
-
Pengertian Cepat Rambat Bunyi Bunyi merupakan getaran yang dapat ditransmisikan oleh air, atau material lain sebagai medium (perantara...